1 Resep Membuat Sambal Terasi yang sangat enak

Resep Membuat Sambal Terasi yang sangat enak

Rahasia Resep memasak Sambal terasi sebenarnya sangat mudah apalagi jika Anda dapat mengikuti panduan membuat Sambal Terasi Sedap yang akan saya jelaskan disini, baca dengan seksama hingga tidak ada yang terlewatkan

Pertama siapkan bahan-bahan yang di butuhkan untuk membuat Sambal Terasi yang sangat enak, Anda perlu memilih bahan-bahan yang bagus karena pilihan bahan sangat mempengaruhi rasa, baik bahan cabenya hingga terasinya dianjurkan menggunakan bahan terbaik
Bahan-bahan yang di perlukan sebagaimana berikut :

  1. Empat Batang Cabai Merah Besar, Pilihlah Cabai Merah dari bahan yang bagu, jangan yang sudah hampir busuk, ciri-ciri cabe merah yang masih bagus adalah di lihat dari warnanya yang masih segar dan cenderung tidak mengkerut, hati-hati dengan cabai yang di celupkan lilin sebagai bahan pengawet.
  2. Sepuluh Cabe Rawit untuk pemedasnya, untuk jumlah cabai rawitnya tergantung selera masing-masing, jika Anda lebih suka yang pedasnya menggigit silahkan langsung ditambah yang banyak aja, agar berasap rasanya hahhaa, kidding guys
  3. Lima Siung Bawang Putih
  4. Sepuluh Siung Bawang Merah bukan bawang bombai karena kwalitas wanginya berbeda
  5. Dua Buah Tomat, pilih tomat yang masih segar
  6. Gula Merah secukupnya ( Sekitar 1/4 potongan gula merah )
  7. Satu Potong terasi ukuran sedang
  8. Garam secukupnya, harus di cicipi saat pembuatannya
  9. Penyedap Rasa ( jika perlu )
Adapun cara meraciknya dapat Anda lihat langsung di Video tutorial memasak berikut ini:


Posting Komentar

0 Komentar